Komitmen Hendak Senantiasa Ditanyakan Pada Kesimpulannya Di Tiap Hubungan

Mencintai Adalah Mudah Dilakukan Tapi Sulit Untuk Mempertahankan

Mencintai adalah hal yang susah-susah gampang. Gampang saat mengatakannya, gampang saaet merasakannya, gampang saat sedang mencintai atau dicintai. Itu masih tahap mudah yang semua orang bisa lakukannya. Tapi hal yang rumit adalah mempertahankannya. Konsisten pada perasaaan cinta itu. Konsisten mejaga cinta, menjaga pasangan anda. Tanpa membiarkan atau memberikan orang lain harapan untuk masuk ke dalam hubungan kalian. Dan itu salah satu yang paling rumit. Dan tidak semua orang dapat melakukan itu.

Mencintai Adalah Mudah Dilakukan Tapi Sulit Untuk Mempertahankan

Saat memberikan cinta, atau pun menerima cinta dari orang, memang adalah hal yang indah dan mudah, Sesuatu yang menyenangkan. Sehingga anda akan memberikan segalanya untuk itu. Cinta memang menyenangkan, cinta memang baik. Cinta adalah sesuatu yang akan memberikanmu semangat untuk beraktivitas, semangat untuk menjalani hidup, semangat untuk menuju pada sesuatu yang sudah anda impikan, atau sudah anda harapkan. Memang akan sangat menyenangkan. Jika dilihat dari sisi yang menyenangkan, semua akan menyenangkan. Tapi jika dilihat dari sisi lain apakah anda sanggup. Misalnya saat ada masalah, apa yang akan anda lakukan. Apakah anda akan menyelesaikannya dengan kepala dingin, atau akan lari, pergi, menenangkan diri. Setiap orang memiliki cara-cara berbeda dalam menangani masalah. Dan anda apakah akan siap untuk itu. Mungkin jika saat hati sedang bahagia, jawabannya akan, iya bisa. Tapi saat sudah dalam situasi itu, sudah di hadapakan dengan masalah, apakan anda masih bisa berpikir. Itu akan terasa sangat sulit. Tidak sedikit loh orang yang saat berantem saat kondisi sedang cinta-cintanya, Dan karena ego semata, akhirnya memilih untuk meninggalkannya. Memilih untuk mengikuti ego dan amarah. Tanpa ada terpikirkan masa-masa saat berjuang bersama. Masa-masa saat kalian saling jatuh cinta. Melupakan alasan kenapa anda mencintainya ataupun sebalikinya. Tanpa memikirkan berbagai sikap baik dari pasangan anda. Kadang satu kesalahan dapat membuat 100 kebaikan tertutup, dan itu sikap buruk manusia. Itu adalah kebiasaan buruk manusia yang harus kita hentikan.